Advanced Search
Your search results

Permintaan property bali awal tahun 2023

by admin on December 29, 2022
Permintaan property bali awal tahun 2023

Permintaan property bali awal tahun 2023 terlihat mengalami peningkatan semenjank beberapa bulan jelang akhir tahun 2022.

Property yang banyak dicari konsumen adalah property dengan harga miring atau BUC atau butuh uang cepat, hal ini disebabkan masih adanya dampak ekonomi akibat covid 19 yang belum pulih khusus untuk ekonomi bali.

Banyak investor atau pebisnis luar bali juga berminat untuk membeli atau investasi property di bali mengingat bali adalah sebagai pusat pariwisata yang sudah mendunia. potensi ini dipercaya pasti akan memberikan dampak bagus bagi property apabila ekonomi dunia sudah mulai membaik.

Share

Leave a Reply

Your email address will not be published.

  • Change Your Currency

  • Advanced Search

  • Mortgage Calculator

Compare